HKSN, Dinsos Jatim Bangkitkan Semangat Kesetiakawanan Sosial
HKSN, Dinsos Jatim Bangkitkan Semangat Kesetiakawanan Sosial Surabaya – Jangan Sekali-kali Meninggalkan Sejarah (Jasmerah), semboyan yang sering diucapkan Presiden Soekarno sebagai simbol pemersatu bangsa, Guna untuk membantu dan mengajak saudara-saudara saling bekerjasama dalam menyelesaikan masalah sosial serta memiliki pemahaman, untuk dapat menyampaikan nilai nilai kesetiakawanan sosial pada masyarakat khususnya pada generasi muda, Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Jawa Timur Menggelar Kegiatan Sarasehan Pelestarian Nilai-nilai Kepahlawanan, yang bertemakan Hari Kesetiakawanan Sosial Harmoni Indonesia (HKSN) Tahun 2018, Kamis (13/12). Peringatan HKSN bertujuan melestarikan kembali nilai-nilai kesetiakawanan sosial yang ada di masyarakat. Yang dimaksudkan agar dapat menjadi perekat keberagaman dalam kegiatan peringatan HKSN untuk mengunggah rasa empati terhadap kesulitan orang lain secara bersama-sama lewat aksi nyata dan mewujudkan kesatuan Nasioanal. Demikian ...